Tak Tercantum dalam UU, 'Tax Holiday' Tetap Dikaji
Kamis, 18 Februari 2010 – 18:07 WIB
Tak Tercantum dalam UU, 'Tax Holiday' Tetap Dikaji
Meski pesimis bisa memberlakukan Tax Holiday, Anggito mengatakan pemerintah tetap akan melihat dulu konteks usulan yang digulirkan oleh kementrian perindustrian.
Baca Juga:
"Kita akan lihat dulu nanti konteksnya. (Lagipula) Sudah banyak sebenarnya yang kita (Pemerintah,red) berikan pada mereka (investor,red). Kita akan terus lihat, apalagi yang bisa diberikan dari sisi fiskal untuk peninkatan investasi," katanya. (afz/jpnn)
JAKARTA - Wacana memberlakukan tax holiday yang sempat digulirkan oleh Menteri Perindustrian MS Hidayat untuk peningkatan investasi dalam negeri,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Banyak Honorer Gagal Tes PPPK Tahap 2, RPP Turunan UU ASN Harus Mengakomodasi, Begini Penjelasan BKN
- Alma Lulus CPNS 2024 Mengundurkan Diri, Pak Sekda Mengurut Dada
- Hakim Nonaktif PN Surabaya Ditetapkan Tersangka Pencucian Uang
- Info Terbaru dari BKN untuk Peserta Seleksi PPPK Tahap 2 di 53 Tilok, Penting
- Dibui 19 Tahun, Terdakwa Kasus Korupsi Timah Meninggal Dunia
- Lewat Colour of Easter, Nippon Paint Percantik Tampilan Panti Asuhan Abigail