Tak Terdampak Perang di Ukraina, Hubungan Indonesia-Rusia Tetap Mesra
Rabu, 21 Desember 2022 – 23:09 WIB
“Untuk tahun depan, kami menantikan adanya sejumlah hal penting dalam hubungan kedua negara,” tambahnya.
Adapun dari segi pendidikan, pihaknya berniat untuk meningkatkan jumlah pelajar Indonesia yang menuntut ilmu di Rusia.
Sebanyak 700 pelajar asal Indonesia menempuh studi di negara tersebut. Sebanyak 261 beasiswa telah dikeluarkan pada tahun ini dan Vorobieva berharap angka tersebut dapat meningkat hingga 300 beasiswa pada tahun depan. (ant/dil/jpnn)
Hubungan bilateral antara Rusia dan Indonesia selama satu tahun terakhir mengalami pertumbuhan yang positif, di tengah berbagai tantangan yang terjadi.
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
BERITA TERKAIT
- Joe Biden Izinkan Ukraina Pakai Rudal Jarak Jauh AS untuk Serang Rusia
- Latihan Militer Terpisah dengan Rusia dan Australia, Indonesia Tak Ingin Dikuasai oleh Siapa Pun?
- Invasi Rusia Makin Brutal, Pengamat Soroti Penderitaan Warga Sipil Ukraina
- Menko Polkam Budi Gunawan jadi Tamu Kehormatan di National Day Federasi Rusia
- Rusia Nilai Indonesia Sangat Klop dengan BRICS
- Angkatan Laut Rusia Bakal Masuki Perairan Indonesia, Ada Misi Khusus Apa?