Tak Terima CPNS Jalur Umum Di 2013
Senin, 07 Januari 2013 – 10:31 WIB
PRABUMULIH - Pemerintah Kota Prabumulih melalui Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kota Prabumulih dipastikan tidak akan menerima Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) pada 2013. ”Baru setelah selesai kedua kategori tersebut dapat diketahui berapa jumlah tenaga honorer di Prabumulih yang sesungguhnya. Karena saat ini kita kesulitan mendata berapa banyak jumlah honorer di Prabumulih,"bebernya.
”Pada tahun ini kita tidak ajukan dana penerimaan CPNS melalui jalur umum kepada DPRD , sehingga tidak ada penerimaan CPNS. Walaupun pemberlakuan moratorium (penundaan penerimaan) calon pegawai negeri sipil (CPNS) oleh pemerintah pusat melalui Kementerian Pemberdayaan Aparatur Negara, dan Reformasi Birokrasi (Kemen PAN – RB) sudah selesai,”kata Kepala Badan Kepegawaian Daerah Kota Prabumulih, Sobban Asmuni.
Baca Juga:
Karena, beberapa daerah termasuk Prabumulih mendapatkan saran dan masukan dari pemerintah pusat, melalui Kementrian Pemberdayaan Aparatur Negara, dan Reformasi Birokrasi (Kemen PAN – RB) untuk fokus menyelesaikan masalah honorer kategori I dan kategori II terlebih dahulu.
Baca Juga:
PRABUMULIH - Pemerintah Kota Prabumulih melalui Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kota Prabumulih dipastikan tidak akan menerima Calon Pegawai Negeri
BERITA TERKAIT
- Kunker ke Riau, Menteri Hanif Faisol Tutup TPA Liar di Kampar
- 209 Warga Terdampak Pergerakan Tanah di Kadupandak Dievakuasi
- Ombudsman Minta Polda Sumbar Ungkap Motif Kasus Polisi Tembak Polisi Secara Transparan
- Lulus SKD, 163 Pelamar CPNS Batam Lanjut ke Tahap SKB
- Puluhan Ribu Masyarakat Pekanbaru Penuhi Kampanye Akbar Agung-Markarius
- Banjir Merendam 2.014 Rumah di Kabupaten Bandung, 12.250 KK Terdampak