Taktik Kampanye Senator Australia Ini Termasuk 'Membakar Alquran'
Kamis, 18 April 2019 – 14:00 WIB
Ketika Palmer masuk ke politik pada 2017, ia menyewa Kobryn-Coletti membuat video untuk kampanyenya.
Wilson secara terpisah memproduksi video yang dibagikan di akun Facebook resmi Palmer.
Tetapi sesuatu yang aneh terjadi pada akun Facebook ini.
Photo: Juru bicara Clive Palmer menyatakan pihaknya tidak bertanggung jawab atas postingan anti Semitik di akun media sosialnya. (ABC News: Jessica Strutt)
Sebuah postingan yang menggambarkan Palmer mengenakan seragam NAZI berada di ruang gas beracun yang diisi lawan-lawan politiknya.
Pengguna medsos pun mulai membagikan meme paling ofensif bertema Adolf Hitler.
ABC menemukan bahwa Wilson membual mengenai perannya di balik konten-konten anti Yahudi tersebut..
Juru bicara United Australia Party, partai baru milik Clive Palmer, kepada ABC membantah bosnya pernah mempekerjakan Wilson.
BERITA TERKAIT
- Upaya Bantu Petani Indonesia Atasi Perubahan Iklim Mendapat Penghargaan
- Dunia Hari Ini: Tanggapan Israel Soal Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu
- Dunia Hari Ini: Warga Thailand yang Dituduh Bunuh 14 Orang Dijatuhi Dihukum Mati
- Biaya Hidup di Australia Makin Mahal, Sejumlah Sekolah Berikan Sarapan Gratis
- Rencana Australia Membatasi Jumlah Pelajar Internasional Belum Tentu Terwujud di Tahun Depan
- Dunia Hari Ini: Konvoi Truk Bantuan Untuk Gaza Dijarah Kelompok Bersenjata