Takut Diamuk Massa, Satu Keluarga Bersembunyi di Gorong-gorong
Minggu, 03 April 2022 – 19:09 WIB

Suasana saat proses evakuasi satu keluarga yang bersembunyi di gorong-gorong kali, Jalan H. Ten, Pulogadung, Jakarta Timur, Sabtu (2/4) malam. Foto: Dokumentasi Polsek Pulogadung
"Mereka takut diamuk massa dan hampir kehabisan napas," ujar David.
Satu keluarga itu kemudian dievakuasi keluar dari gorong-gorong.
"Korban yang mengalami sesak napas dan menggigil kedinginan dilarikan ke RS Persahabatan untuk dilakukan perawatan lebih lanjut," ujar David. (cr1/jpnn)
Polisi mengevakuasi satu keluarga yang bersembunyi di gorong-gorong kali, Jalan H. Ten, Pulogadung, Jakarta Timur, Sabtu (2/4) malam, simak selengkapnya.
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Dean Pahrevi
BERITA TERKAIT
- Sebelum Tewas dan Mayat Dicor Semen, JS Sempat Ribut dengan Pelaku
- Mayat JS Dicor Semen di Ruko Jakarta Timur, Pelakunya
- Memprihatinkan, Satu Keluarga di Serang Tinggal di Gubuk Bekas Kandang Kerbau
- Pencuri Bertato Ini Apes setelah Aksinya Ketahuan Korban, Begini Ceritanya
- Reses DPRD DKI, Alia Noorayu Laksono Serap Aspirasi Masyarakat Jakarta Timur.
- Melawan Begal, SY Dibacok di Leher, Pelaku Beraksi di Jakarta Timur