Takut Ditembak, Rani Minta Perlindungan Polisi
Kamis, 07 Mei 2009 – 12:57 WIB

Takut Ditembak, Rani Minta Perlindungan Polisi
Dari hasil pemeriksaan polisi terhadap Wiliardi dan Sigid, lanjut Iriawan, keduanya menyebut-nyebut nama Antasari. Namun, sejauh pemeriksaan ini, Antasari tetap menyangkal jika dirinya terlibat dalam skenario pembunuhan Nasrudin.
Menurutnya, konfrontasi ketiganya itu untuk mengetahui kebenaran pernyataan ketiga tersangka itu. Dalam pengakuan tersangka Sigid Haryono Wibisono yang merupakan Komisaris Utama Harian Merdeka itu berperan sebagai penyandang dana. Sedangkan Kombes Wiliardi Wizar disebut-sebut sebagai orang yang turut mencarikan eksekutor penembak almarhum Nasruddin. (rie/JPNN)
JAKARTA- Rani Juliani hingga saat ini belum juga terlihat batang hidungnya di Polda Metro Jaya. Bahkan dengan ramainya pemberitaan dan banyaknya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses Yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Perpres Kantor Komunikasi Kepresidenan Digugat ke MA, Ini 4 Pasal yang Dipersoalkan
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin