Takut Godaan Cewek, Ogah Pentas di Cafe
Selasa, 28 Februari 2012 – 08:02 WIB
KIPRAH Korem Sihombing sebagai penyanyi yang konsisten mengusung lagu-lagu Batak, tidak perlu lagi diragukan. Pernah tampil di sejumlah negara, juga beberapa kali diundang pamer suara mendendangkan lagu Batak di Istana Presiden, sejak era Soeharto hingga Susilo Bambang Yudhoyono. Apa yang membuat tak nyaman? "Suasananya itu loh. Kalau iman gak kuat, sering tampil ke cafe, bahaya. Maaf ya, kanan-kiri itu kan paha," imbuhnya, diiringi tawa kecil.
Tapi, ayah lima anak itu tak mau pentas secara reguler di cafe, yang jumlahnya menjamur di ibukota. Bukan karena sombong lantaran sudah tenar. Tapi, katanya, untuk jaga diri agar tidak terseret dalam hal-hal negatif, yang selama ini tercitrakan buruk di jagad hiburan malam.
Baca Juga:
"Sejak awal sebagai penyanyi saya memang tak mau reguler tampil di cafe. Kalau short time, satu jam misalnya, saya mau. Karena kalau lama dan reguler, saya merasa tak nyaman," kata Korem Sihombing kepada JPNN.
Baca Juga:
KIPRAH Korem Sihombing sebagai penyanyi yang konsisten mengusung lagu-lagu Batak, tidak perlu lagi diragukan. Pernah tampil di sejumlah negara, juga
BERITA TERKAIT
- Aden Wong dan Amy Sepakat Cerai, Terungkap Pengaruh Pihak Ketiga
- Judika Tutup Perayaan 21 Tahun New Club 36 dengan Aksi Memukau
- Joyland Festival Jakarta 2024 Siapkan Sederet Kemeriahan
- Darius Sinathrya Menjaga Bentuk Badan demi Main Api
- 25 Brand Fesyen Lokal Bakal Ramaikan Trademark Market di MRT Bundaran HI Jakarta
- Kaget Digugat Cerai Tengku Dewi, Andrew Andika Akui Masih Sayang Sang Istri