Takut Kasus Tanjunggusta Terulang di Jakarta
Kamis, 18 Juli 2013 – 19:44 WIB

Takut Kasus Tanjunggusta Terulang di Jakarta
Idealnya sebuah Lapas dan Rutan dihuni sesuai daya tampung. Karena kelebihan kapasitas bisa memicu kekacauan seperti yang terjadi di daerah.
Baca Juga:
Irsyad juga menyebutkan kondisi Lapas dan Rutan di Jakarta yang sudah bertaraf internasional harus mendapat perhatian ekstra.
"Pengawasannya pasti lebih ketat dan ini kita minta yang paling dekat diantaranya Polri sebagai unsur Kamtibmas, ya kita ajak untuk membantu kita langsung di lapangan," pungkasnya.(fat/jpnn)
JAKARTA - Kementerian Hukum dan HAM mengakui penghuni Lembaga Pemasyarakatan maupun Rumah Tahanan yang ada di Jakarta over kapasitas. Kondisi inilah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS