Takut Ketahuan, 85 TKI Menceburkan Diri ke Laut
Kamis, 28 Juli 2011 – 10:34 WIB
Akhirnya, pihak TNI AL mengamankan dan mengumpulkan para TKI dan TKW ini ke pos jaga di pelabuhan rakyat pantai stress. "Saat ini tekong dan tiga ABK kita periksa. Selanjutnya, kita akan berkoordinasi dengan pihak terkait seperti Dinas sosial (Dinsos) Batam untuk kepulangan mereka semua sampai dikampungnya dengan selamat," terangnya. (gas/cr14)
BATAM- Patroli Angkatan Laut Batam menemukan 85 Tenaga Kerja Indonesia (TKI) dari Johor Malaysia di perairan dekat pantai Nongsa Batam, Rabu (27/7)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- DPRD Kota Bogor Gelar Sidak ke OPD, Pastikan Pelayanan Tetap Optimal
- Kejari Batam Tahan 2 Tersangka Korupsi Pengelolaan Anggaran RSUD Embung Fatimah
- Terduga Pelaku Penembakan Warga di Nagan Raya Ditangkap Polisi
- Masa Jabatan Selesai, Tabrani Resmi Melepas Tugas Pjs Wali Kota Tangsel
- Gunung Semeru Erupsi Lagi, Tinggi Letusan 600 Meter
- Ungkap Kasus TPPO, Polres Muara Enim Bekuk 1 Tersangka