Taman Safari Indonesia Siapkan Circus Street Carnival Malam Tahun Baru
Sabtu, 19 Desember 2020 – 19:32 WIB

Taman Safari Indonesia Cisarua, Kabupaten Bogor, siap menyambut malam pergantian tahun. Foto: Arifal/Radar Bogor
Oleh karena itu, meski mengadakan perhelatan, namun Taman Safari tetap mengedepankan protokol kesehatan secara ketat.
Mulai dari penyemprotan desinfektan, pemeriksaan suhu dengan menggunakan thermogun, dan pengecekan masker.
“Protokol kesehatan ini menjadi perhatian utama bagi kami selaku penyelenggara,” ujar Emia Sola.
Sementara itu, Manager Safari Lodges Hotel Nandang Suhendar mengatakan bahwa protokol kesehatan ini dilaksanakan untuk mentaati anjuran Pemkab Bogor dan Gugus Tugas Covid-19.
“Juga untuk menambah rasa aman dan nyaman bagi pengunjung yang akan menghabiskan waktunya di akhir tahun,” kata Nandang Suhendar. (all/radarbogor)
Taman Safari Indonesia (TSI) Cisarua Bogor, telah menyiapkan dekorasi untuk perhelatan malam Tahun Baru 2021.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Zenal Abidin Kecam Ulah Paman Perkosa 2 Keponakan di Bogor
- Korsleting Listrik di Toko Penjual Petasan Jadi Petaka
- RANS Simba Bogor dan Dewa United Masih Digdaya Hingga Pekan ke-10 IBL 2025
- Pabrik Uang Palsu di Bogor Terbongkar, Pelakunya
- Tempat Produksi Uang Palsu di Bogor Digerebek, Upal Miliaran Rupiah Disita
- Kasus Penyunatan Uang Kompensasi Sopir Angkot di Bogor Masuk Proses Hukum