Tamara Bleszynski Seriusi Hobi Tinju
Target Datangkan Laila Ali
Sabtu, 13 Desember 2008 – 01:17 WIB

Foto: Guslan Gumilang/Jawa Pos
Alasan ibu-ibu itu tertarik tinju, menurut Tamara, beragam. Ada yang sekadar ingin menghilangkan stres karena kesibukan kerja di kantor, ada pula yang berjaga-jaga untuk menghindari kekerasan dalam rumah tangga (KDRT). ”Ya, suka-suka mereka,” imbuhnya.
Pada dasarnya, Tamara menyarankan mereka agar tidak ragu untuk ikut olahraga tinju. Tamara menjelaskan bahwa olahraga tersebut tidak sekeras yang dibayangkan banyak orang. ”Aku bilang untuk kebugaran,” jelasnya.
Salah satu tugas Tamara sebagai duta tinju Indonesia adalah memberikan semangat kepada para atlet tinju dan memajukan olahraga tinju secara umum di Indonesia. ”Terutama petinju wanita,” ucapnya.
Maka, salah satu program yang akan dia jalani, selain sosialisasi, adalah mendatangkan petinju perempuan ternama asal Amerika Serikat, Laila Ali, putri petinju legendaris Muhammad Ali. Targetnya, Laila Ali didatangkan pada 2009. Tamara sendiri yang akan mendampinginya selama di Indonesia.
JAKARTA – Lepas gonjang-ganjing perebutan anak dengan mantan suaminya, Teuku Rafly, Tamara Bleszynski seolah tenggelam di tengah derasnya artis-artis
BERITA TERKAIT
- Mengaku Sebagai Ayah Biologis Anak Lisa Mariana, Revelino Siap Tes DNA
- Ridwan Kamil Laporkan Lisa Mariana, Kuasa Hukum Beri Penjelasan
- The Cottons Persembahkan Lentera, Lagu Kasih Sayang untuk Orang Terdekat
- Samuel Rizal Kerasukan saat Syuting Film Mangku Pocong
- Indra Bekti dan Aldila Jelita Kembali Ungkap Keinginan Pindah ke Australia
- Ardhito Pramono Jadi Special Guest Konser Boyce Avenue di Jakarta