Tamatan SD Dominasi Tenaga Kerja di Riau
Rabu, 04 Januari 2012 – 08:51 WIB

Tamatan SD Dominasi Tenaga Kerja di Riau
PEKANBARU--Dinas Tenaga Kerja, Transmigrasi dan Kependudukan Provinsi Riau, memperkirakan kalau di tahun 2012 ini jumlah tenaga kerja Riau masih di dominasi tamatan SD (Sekolah Dasar). Di tahun 2012 ini, tenaga kerja yang berasal dari tamatan SD jumlahnya mencapai 1.287.814 orang, naik dari tahun 2011 lalu yang jumlahnya mencapai 1.250.273 orang. Selanjutnya diikuti tenaga kerja dari jenjang pendidikan SLTP yang mencapai 1. 170.676 orang, naik dibandingkan tahun 2011 yang mencapai 1.093.228 orang.
Bahkan jumlahnya mengalami peningkatan dibandingkan tahun 2011 lalu. Demikian dikatakan Kepala Dinas Tenaga Kerja, Transmigrasi dan Kependudukan Provinsi Riau, HR Lukman Mat SSos di dampingi Kasi Persyaratan Kerja Seniyanto SH dan Lutfi Penempatan Tenaga Kerja, menjawab Riau Pos, kemarin diruang kerjanya.
Menurutnya, dari analisa data penduduk usia kerja Provinsi Riau menurut tingkatan pendidikan, usia kerja dari tamatan jenjang pendidikan SD masih tinggi dibandingkan tenaga kerja lulusa jenjang pendidikan lainnya.
Baca Juga:
PEKANBARU--Dinas Tenaga Kerja, Transmigrasi dan Kependudukan Provinsi Riau, memperkirakan kalau di tahun 2012 ini jumlah tenaga kerja Riau masih
BERITA TERKAIT
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung