Tambah Kuota Polwan dan Kowad!

Tambah Kuota Polwan dan Kowad!
Tambah Kuota Polwan dan Kowad!
"Jadi sudah betul TNI AD mengirim tim investigasinya ke OKU. Tapai Mekopolhukam jangan banyak komentar dulu terkait kasus ini, lebih baik tunggu hasil investigasi supaya jelas," sarannya.

Bagaimana pun, kata dia,  konflik ini  muaranya juga merugikan rakyat. Karena seragam hingga fasilitas Polri dan TNI dibeli dengan uang rakyat.

"Jadi ini beban bagi rakyat, belum lagi oknum polisi yang mengejar rakyat di jalan jalan. Karena baik Polri maupun TNI sarat dengan simbol-simbol kekerasan. Seragam saja itu sudah simbol kekerasan," jelasnya.

Karena itupula, penggunaan senjata api bagi polantas memang harus dipertimbangkan. Polri juga bisa memperkuat peran polisi wanita (Polwan) dan Korps Waninta Angkatan Darat (Kowad) di institusi TNI. Proporsional perempuan dalam kedua institusi ini harus ditingkatkan.

JAKARTA - Sosiolog dari Universitas Indonesia (UI), Tamrin Amal Tomagola sepakat konflik TNI-Polri di OKU, Sumatera Selatan, harus dilihat sebagai

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News