Tambahan Kuota Haji Segera Turun
Fokus Peningkatan Layanan untuk Urusan Pemondokan dan Katering
Jumat, 13 Juli 2012 – 07:45 WIB
Dia menerangkan jika hasil survei Badan Pusat Statistik (BPS) 2011 menyebutkan bahwa tingkat kepuasan jamaah haji periode 1431 H/2010 M mencapai 83,25 persen. Tingkat kepuasan tertinggi terekam pada sektor pelayanan petugas kloter yang mencapai 88,88 persen. Sedangkan tingkat kepuasan terendah diberikan kepada sektor pelayanan katering dengan skor 75,68 persen.
"Untuk perbaikan kita fokus pada perumahan dan katering," katanya. Dengan perbaikan di dua sektor tadi, dia optimis jika dari hasil survei indeks kepuasan versi BPS untuk haji tahun ini meningkat. Kemenag sendiri sampai saat masih menunggu hasil survey kepuasan haji periode 1432 H/2011 M. (wan)
JAKARTA - Setelah pembahasan biaya penyelenggaraan ibadah haji (BPIH) 1433 H/2012 M tuntas, pemerintah melanjutkan koordinasi dengan pemerintah Arab
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunawan Sadbor Resmi Ditetapkan Sebagai Tersangka Judi Online
- Hasil Rapid Test DKPP, Anggur Muscat yang Beredar di Kota Bandung Aman untuk Dikonsumsi
- Bareskrim Gulung 3 Tersangka Judi Online Jaringan China, Lihat Barbuknya
- Mil Mi-17 Buatan Rusia, Helikopter TNI AD yang Mendarat Darurat di Persawahan Blora
- Helikopter TNI AD Mendarat Darurat di Blora, Begini Penjelasan Kodam IV Diponegoro
- Menko Airlangga Puji Siswa SMA Gelar Pameran Seni Berkelas Nasional