Tambak Udang Mati Suri
Minggu, 07 April 2013 – 06:15 WIB
"Total luas tambak udang di Jabar sekitar 75 ribu hektar, tapi yang beroperasi hanya sekitar 40 persen saja. Sekitar 45 ribu hektar lainnya dibiarkan begitu saja," kata Ahmad kepada wartawan.
Baca Juga:
Dikatakannya, selama ini mayoritas petani udang membudidayakan dua varietes udang, yakni udang vaname dan windu. Udang-udang tersebut lebih banyak dipilih karena produktivitasnya yang tinggi, selain memiliki nilai jual yang baik di pasaran.
Kendati begitu, varietes unggul tersebut rentan terkena hama penyakit. Akibatnya, lanjut dia, hasil produksi pun tak maksimal.
"Potensi maksimalnya bisa mencapai 10 ton per hektar, namun karena tak tahan penyakit, petani hanya bisa menghasilkan dua hingga empat ton saja per hektarnya. Sehingga petani banyak yang merugi," paparnya.
BANDUNG - Ribuan tambak udang di Jawa Barat seperti mati suri karena tidak dioperasikan oleh pemiliknya. Dari sekitar 75 ribu hektar tambak
BERITA TERKAIT
- Bantuan Listrik Gratis Sasar 27.921 Rumah Tangga di Jawa Barat
- Lagi, Tim Gabungan Menggagalkan Penyelundupan Benih Bening Lobster di Kepri
- Presiden Prabowo Beri Instruksi, Dirnarkoba Polda Riau Kombes Manang Langsung Bergerak
- Ada Kursus Komputer untuk Honorer yang Mengikuti Seleksi PPPK di Daerah Ini, Gratis
- Tekan Stunting, Pemkot Palembang Luncurkan Dapur Sehat
- Hasil Seleksi Administrasi PPPK Pemkot Tangerang, Jatmiko: Hasilnya Luar Biasa, Sebagian Besar Lulus