Tampil Cantik dengan Bentuk Tubuh Sesuai Selera Busana
Senin, 24 Oktober 2016 – 17:43 WIB

KAMU YANG MANA?: Lima orang model mengenakan busana yang sesuai dengan bentuk tubuh mereka dalam seminar kesehatan yang diadakan di klinik Puraforma Surabaya, Minggu (23/10). Foto: Satria/Radar Surabaya/JPNN.com
Gerakan tanpa alat paling efektif, seperti plank atau fungsional gym.
“Jadi, gerakan berat akan membuat muscle makin bagus. Sehingga tubuh terisi, namun tetap tampak feminim,” lanjut wanita kelahiran Ambon ini.
Karena itu pembentukan lekuk tubuh tergantung selera busana.
Seperti yang dilakukan Natasha Oen. Ia memilih olahraga Thai boxing agar tubuhnya tampak slim tapi terkesan seksi.
“Jadi, mengenakan busana apapun pas. Termasuk busana casual sporty,” beber Natasha.
Sementara Cindy Claudia memilih gym. Itu karena ia ingin membuat lekuk tubuhnya makin indah.
“Dengan begitu, tubuh tampak lebih seksi meski mengenakan busana apapun ,” tutup mahasiswi Akuntan Pajak Universitas Kristen Petra ini. (gus/nur/JPG)
JPNN.com SURABAYA - Lekuk tubuh dan fashion tak bisa dipisahkan. Makin ideal tubuh seseorang, memilih busana akan lebih gampang. Karena itu,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hemofilia dan VWD Perlu Diwaspadai Meski Prevalensinya Rendah
- 5 Manfaat Kulit Kentang, Bantu Kontrol Gula Darah
- 5 Manfaat Nangka, Cegah Anemia Menyerang Anda
- 5 Makanan untuk Diet Sehat yang Wajib Anda Konsumsi
- 5 Khasiat Air Madu, Kolesterol Bakalan Ambyar
- 7 Buah Aman Dikonsumsi Penderita Diabetes saat Musim Hujan