Tampil di HUT ke-52 PDIP, Butet Baca Puisi 'Dibakar Luka' yang Terinspirasi dari Megawati
Jumat, 10 Januari 2025 – 14:17 WIB

Seniman Butet Kartaredjasa. Foto: dokumen JPNN.Com
Apa kalian tidak terjaga dan melawan ketika bangsa dan negara dikangkangi ambisi perpanjangan kekuasaan semata-mata?
Apa kalian tidak melawan?
Melawan, ya,
Meskipun luka itu bara,
Luka itu energi,
Luka itu api,
Dan luka itu cahaya,
Kita, kita yang dipahati luka tetaplah menjadi pelita,
Seniman Bambang Ekoloyo Butet Kartaredjasa membacakan puisi berjudul Dibakar Luka di acara HUT PDIP.
BERITA TERKAIT
- Guntur Romli PDIP Heran Putusan Gugatan Tia Rahmania Baru Ramai Sekarang: Ini Ada Apa?
- Menang Gugatan atas PDIP, Tia Rahmania: Saya Bersyukur karena Terkait Nama Baik
- Link Streaming Final Four Proliga 2025: Megawati Cs Siap Menghadapi Popsivo Polwan
- Bersaksi di Persidangan, Wahyu Mengaku Tak Punya Bukti Terima Uang dari Hasto
- Terungkap di Sidang, Saksi Tak Tahu Hasto Menyuap dan Merintangi Penyidikan
- Hasto Kristiyanto Merasa Jadi Korban Pemerasan dalam Sidang PAW Harun Masiku