Tamsil Linrung Tahu Fathanah Nakal sejak Sekolah
Rabu, 22 Mei 2013 – 17:30 WIB
JAKARTA - Politikus Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Tamsil Linrung mengaku tahu masa lalu Ahmad Fathanah, kasus suap pengurusan kuota impor daging sapi di Kementerian Pertanian dan tindak pidana pencucian uang. Tamsil menerangkan, Ayah Fathanah menjadi tokoh di Sulawesi Selatan. Ia mempunyai pesantren besar di sana. Pesantrennya bernama IMMIM (Ikatan Masjid Mushola Indonesia Mujtahidah).
"Kita kan satu kampung dari Makassar, Sulawesi Selatan. Keluarganya saya kenal. Orangtuanya dan kakaknya saya kenal," ujar Tamsil di DPR, Jakarta, Rabu (22/5).
Baca Juga:
Namun demikian Tamsil mengaku tidak terlalu dekat Fathanah. "Kalau dulu pernah satu kali ketemu di Makassar lagi makan duren. Saya enggak begitu kenal," kata dia.
Baca Juga:
JAKARTA - Politikus Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Tamsil Linrung mengaku tahu masa lalu Ahmad Fathanah, kasus suap pengurusan kuota impor
BERITA TERKAIT
- Honorer Titipan Mencuat Menjelang Pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2, Bu Sri Punya Usulan
- Bea Cukai & Polri Gagalkan Penyelundupan 38,9 Kg Sabu-Sabu dan 29.182 Butir Ekstasi
- Besok Pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2, Perhatikan Syarat Khusus
- 5 Berita Terpopuler: Arogansi Oknum Pengusaha Surabaya Luntur, Aksi Suruh Siswa Menggonggong Berujung Borgol
- Momen Seskab Teddy Dampingi Presiden Prabowo Temui Presiden Joe Biden di Gedung Putih
- Wamentrans Viva Yoga Berencana Revitalisasi Kawasan Transmigrasi untuk Mendukung Program Food Estate