Tanda-Tanda Berakhirnya Kejayaan Klub Spanyol

Kekalahan Telak Barcelona dan Real Madrid

Tanda-Tanda Berakhirnya Kejayaan Klub Spanyol
Tanda-Tanda Berakhirnya Kejayaan Klub Spanyol
Pelatih Real Madrid, Jose Mourinho, yang biasanya selalu mencari kambing hitam untuk disalahkan bila timnya menelan kekalahan telak, kali ini harus mengakui kehebatan klub asal Jerman, Dortmund.

‘’Secara individu dan kolektif Dortmund  lebih baik dan layak mendapatkan kemenangan,’’ ujarnya dilansir dari situs resmi UEFA.

Meski ada leg kedua yang akan digelar di Spanyol, melihat selisih gol yang ada, maka Real Madrid dan Barcelona harus berjuang keras bila ingin tetap mendominasi sepakbola dunia. Jika tidak berhasil menciptakan keajaiban atau bahkan prediksi terburuk malah dipermalukan di kandang, kiranya benar prediksi banyak pengamat, inilah tanda-tanda berakhirnya kejayaan klub asal Spanyol.(afz/jpnn)
Berita Selanjutnya:
Maman Dipastikan Absen

SEMIFINAL liga Champions, untuk pertama kalinya mempertemukan empat klub terbaik dunia dari dua benua penguasa sepakbola. Yakni Jerman dan Spanyol.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News