Tanding Ulang, Persik Pasrah
Selasa, 01 Juni 2010 – 00:35 WIB
"Secepatnya kami akan mengajukan izin," tambah Barnadi. Dia mengaku sampai dengan kemarin pihaknya memang belum mengajukan izin pertandingan karena belum menerima surat keputusan anulir dari komisi banding (komding) PSSI. "Dasar mencari izin kan surat keputusan tersebut, sekarang kami belum bisa mengajukan izin karena belum ada surat keputusan dari komding yang kami terima," lanjutnya. (jie/jpnn/diq)
PANPEL Persik pasrah. Mereka pesimistis bakal memperoleh izin keamanan dari Polresta Kediri tentang laga ulang Persik versus Persebaya jika dilaksanakan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Jadwal Perempat Final China Masters 2024: 4 Wakil Indonesia Berjuang!
- Mees Hilgers Kabarnya Diminati Klub Spanyol dan Italia, Sang Agen Bilang Begini
- Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025: Gagal Pertahankan Momentum, Timnas Basket Indonesia Belum Pecah Telur
- Borneo FC Siap Tebar Ancaman saat Menghadapi Persib di Stadion GBLA
- Malut United Menggunduli Persis Solo, Arema FC Bikin Madura United Gigit Jari
- Federal Oil Berharap Gresini Racing Tetap Moncer Pada MotoGP 2025