Tangan Kiri AT Putus Disabet Sabit, Perut Ditikam, Umur Pelakunya, Astaga
Senin, 21 Februari 2022 – 04:33 WIB

Polisi melakukan Olah Tempat Kejadian Perkara (TKP) penganiayaan di Desa Kampala, Kecamatan Sinjai Timur, Kabupaten Sinjai, Sulawesi Selatan. Foto: dok Humas Polres Sinjai
Saat ini polisi sudah mengamankan barang bukti dan akan melakukan pemeriksaan terhadap saksi-saksi yang ada di tempat kejadian perkara (TKP) peristiwa duel berdarah itu.
"Beberapa barang bukti sudah kami amankan dan akan diproses lebih lanjut," kata AKP Fatahuddin. (mcr29/jpnn)
SA dan AT terlibat duel berdarah menggunakan sabit. Tangan kiri sampai putus, perut ditusuk.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Tim Hukum Paslon Aurama Laporkan Belasan Komisioner Bawaslu di Sulsel ke DKPP
- Bertemu Milenial Sidrap, Kaesang Ungkap Keunggulan Syaharuddin Alrief dan Nurkanaah
- 9 Menteri dan Wamen di Kabinet Merah Putih dari Sulsel, Ini Daftarnya
- 6 Cara Alami yang Bantu Hilangkan Bau pada Tangan Anda
- PDIP Sulsel Harap Pilkada 2024 Tidak Diwarnai Intervensi Kekuasaan
- Longsor Terjang Jalan Poros Maros-Bone Tompo Ladang, Pengendara Diminta Gunakan Jalur Alternatif