Tangani 4 Kasus, Begini Keseriusan Polres Bengkalis Hadapi Karhutla
Minggu, 21 Mei 2023 – 11:13 WIB
Kemudian SOP pemadaman di tingkat Kecamatan, pemadaman di lahan tanah mineral, dan di lahan gambut.
Terkait proses hukum ada SOP olah TKP penyelidikan penyebab karhutla.
“SOP penangganan karhutla tersebut di buat untuk memudahkan para Personil Polri khususnya Bhabinkamtibmas untuk melakukan sosialisasi, penyuluhan dalam penangganan karhutla kepada masyarakat,” ungkap AKBP Bimo.
AKBP Bino mencontohkan penanganan kebakaran terakhir di wilayah Kabupaten Bengkalis terjadi pada April 2023 tepatnya di Desa Tanjung Leban, dan di Kecamatan Rupat.
Polres Bengkalis tengah menangani empat perkara karhutla hingga rekomendasi perda untuk penanganan Karhutla di wilayah Bengkalis.
BERITA TERKAIT
- Rapat Bareng Komisi IV, Menhut Janji Bakal Tegas Perusahaan Nakal, Siap Cabut IPPKH
- Menang Praperadilan, Polda Riau Kejar TPPU Tersangka Korupsi KUR Bank Pelat Merah Ini
- Polisi Gagalkan Penyelundupan 21 Kg Sabu-Sabu & 29 Ribu Butir Ekstasi di Bengkalis
- Yayasan Madani Berkelanjutan: Food Estate Berpotensi Merusak Ekosistem Hutan dan Alam
- Buka Indonesia Pavilion, Raja Juli Bicara Pentingnya Kolaborasi Melestarikan Hutan
- Gerak Cepat, PNM Peduli Salurkan Bantuan Warga Terdampak Erupsi Gunung Lewotobi