Tangisan Ruben Onsu Atas Meninggalnya Bang Sapri
Senin, 10 Mei 2021 – 20:34 WIB
jpnn.com, JAKARTA - Presenter Ruben Onsu turut berduka atas meninggalnya komedian, Bang Sapri.
Lewat akun miliknya di Instagram, suami Sarwendah itu mengucapkan belasungkawa.
"Selamat jalan saudaraku," ungkap Ruben Onsu, beberapa menit lalu.
Pembawa acara Pesbukers itu mengirim doa untuk mendiang Bang Sapri.
Selain itu, Ruben Onsu juga berharap keluarga almarhum diberi kesabaran.
"Semoga diberikan jalan yang lapang, dimaafkan segala kesalahan, keluarga yang ditinggalkan diberikan ketabahan," imbuh Ruben Onsu menyertakan emotikon menangis.
Baca Juga:
Bang Sapri meninggal dunia Rumah Sakit Sari Asih, Tangerang pada Senin (10/5) petang.
Presenter Ruben Onsu turut berduka atas meninggalnya komedian, Bang Sapri alias Sapri Pantun.
BERITA TERKAIT
- Canggung Bertemu Ruben Onsu, Sarwendah: Takut Salah Panggil
- 3 Berita Artis Terheboh: Perubahan Sarwendah, Canggung Bertemu Ruben Onsu
- Sarwendah Sempat Canggung Buat Konten Bareng Ruben Onsu, Ini Alasannya
- Cerai dari Ruben Onsu, Sarwendah Ungkap Perubahan yang Dirasakan
- Jawaban Sarwendah Setelah Dijodoh-jodohkan dengan Boy William
- Ruben Onsu dan Sarwendah Tetap Kompak Meski Telah Bercerai