Tangkal Ideologi Asing, Mantan Kabareskrim Tawarkan The Greatwall Interception
Kamis, 01 Juli 2021 – 17:59 WIB

Komjen Pol (Pur) Nurfaizi dan akademisi Unpad Prof Muradi. Foto: Dok Strategi Institute
Melihat pentingnya ekosistem keamanan, Muradi menilai bahwa kuncinya berada di tangan tiga pihak yang menjadi aktor, yakni intelijen, polisi, dan militer.
Para aktor penjaga keamanan ini, harus senantiasa aktif dalam usaha membuat ekosistem yang terintegrasi baik demi menjaga keamanan nasional.
“Jika ketiga komponen keamanan itu sudah bersinergi baik, niscaya kita hanya tinggal merasakan manfaat dari ekosistem tersebut," urai Muradi. (cuy/jpnn)
Nurfaizi Suwandi menawarkan konsep keamanan 'The Greatwall Interception of Indonesia'.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Lulusan CPNS dan PPPK 2024 Dongkrak Jumlah ASN Hingga 5,7 Juta Orang
- PA GMNI Dorong Etika Bernegara Berbasis Pancasila untuk Atasi Krisis Demokrasi
- Slamet Ariyadi DPR: Lemhanas Perlu Merevitalisasi Pembelajaran dan Pemahaman Ideologi Pancasila
- Pendidikan Berperan Dalam Mengaktualisasikan Nilai Pancasila di Tengah Tantangan Zaman
- Pancasila Dalam Menu Makan Bergizi Gratis
- Sultan: Pancasila Membawa Misi Perdamaian dan Kemakmuran Universal