TaniHub Group Gandeng Kemenkop UKM Wujudkan Digitalisasi dan Korporatisasi Pertanian

Sebelumnya, Teten Masduki menuturkan bahwa pemerintah sedang berinisiatif untuk mengembangkan koperasi modern melalui optimalisasi kelembagaan sektor pangan. Dengan kerja sama ini, diharapkan dapat membukakan jalan untuk tercapainya korporatisasi pertanian, sehingga ketahanan pangan dapat terjaga.
Setelah meresmikan kerja sama dengan TaniHub Group di PPC, Teten Masduki didampingi Pemerintah Kabupaten Malang mengunjungi outlet Malang Strudel di Karanglo.
Malang Strudel merupakan salah satu klien UMKM TaniHub yang menghasilkan pai apel strudel, sebuah produk yang diminati sebagai salah satu oleh-oleh khas dari kota Malang.
BACA JUGA: Pelatih Bulu Tangkis Ini Mendadak Dijemput Polisi, Bikin Malu
TaniHub memasok Malang Strudel dengan buah apel berkualitas sebagai bahan baku pai apel strudel.(dkk/jpnn)
TaniHub Group sebagai agritech startup terbesar di Indonesia terus menunjukkan komitmennya untuk memajukan sektor pertanian dan UMKM di Indonesia melalui kolaborasi dengan berbagai pemangku kepentingan, termasuk pemerintah.
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
- Gegara Membawa Sabu-Sabu, Petani Ditangkap Polres Flores Timur
- Mentan: Pengamat Rugikan Negara Rp5 Miliar Bukan Sosok Asing, Guru Besar
- Tembus 1 Juta Ton, Bulog Tetap Optimalisasi Penyerapan Panen Raya 2025
- Kawanan Gajah Liar Merusak 7 Rumah Warga di Lampung Barat
- Cerita Presiden Prabowo Punya Tim Pertanian Hebat, Apresiasi Kinerja Kementan
- Dukung Program Prabowo, APROPI Berkomitmen Turunkan Harga Pestisida untuk Petani