TANJUNGPINANG : 2117 Siswa Mengulang Unas
Senin, 26 April 2010 – 02:45 WIB
TANJUNGPINANG : 2117 Siswa Mengulang Unas
Melihat capaian kelulusan siswa SMA sederajat Kepri tahun ini, Atmadinata mengakui capaian Lingga masih belum memuaskan. Peringkatnya masih berada pada posisi 6 terendah setelah Anambas.
Baca Juga:
Secara lengkap sebutnya, Karimun menempati posisi teratas, disusul Kota Batam, Bintan, Tanjungpinang, Natuna, Lingga dan Anambas. "Khusus Lingga, usaha telah maksimal. Namun, capaiannya masih belum bisa meraih peringkat tiga besar,"katanya.
Jika diurut secara jurusan, tambahnya capaian kelulusan siswa Kepri berdasarkan jurusan, terdiri siswa SMA jurusan IPA berjumlah 2.577 orang, dinyatakan lulus 2.345 orang dan tidak lulus 232 orang. Siswa SMA jurusan IPS berjumlah 5.459 orang, dinyatakan lulus 4.482 orang dan tidak lulus 977 orang.
Jumlah siswa SMA Jurusan Bahasa berjumlah 38 orang, dinyatakan lulus 25 orang dan tidak lulus 13 orang. Jumlah siswa MA Jurusan IPA berjumlah 162 orang, dinyatakan lulus 144 orang dan tidak lulus 18 orang.
TANJNGPINANG - Dari sekitar 13.341 siswa Kepri yang mengikuti Ujian Nasional (UN) jenjang SMA sederajat Tahun Ajaran 2009/2010, Dinas Pendidikan
BERITA TERKAIT
- Mendikdasmen Ungkap Pesan Penting Prabowo soal Kualitas Pendidikan Dasar
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral