Tanpa Emas Pertama sejak 1992
Jumat, 03 Agustus 2012 – 06:05 WIB

Tanpa Emas Pertama sejak 1992
LONDON - Terhenti sudah tradisi emas bulu tangkis Indonesia di Olimpiade. Kemarin (2/8) semua pebulu tangkis Indonesia gagal untuk merebut tiket ke final Olimpiade London 2012. Karena bulu tangkislah andalan utama kontingen Merah Putih untuk merebut emas, di atas kertas terhenti pula tradisi manis Indonesia yang selalu meraih emas sejak Barcelona 1992. Pada laga lainnya, ganda putra Muhammad Ahsan/Bona Septano juga menyerah kepada pasangan Korea Selatan Jung Jae-sung/Lee Yong-dae dengan skor 21-12, 21-16.
Sejatinya masih ada atlet Indonesia yang belum berlaga. Yaitu, Fernando Lumain dan Triyaningsih yang bertarung di lintasan atletik dalam nomor lari 100 meter putra dan maraton. Namun, jangankan untuk merebut emas, meraih medali saja sangat sulit bagi mereka.
Baca Juga:
Asa Indonesia untuk merebut emas ada pada ganda campuran Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir. Sayang, mereka terhenti di semifinal setelah kalah oleh duet Tiongkok Xu Chen/Ma Jin 23-21, 18-21, 13-21 di Wembley Arena tadi malam.
Baca Juga:
LONDON - Terhenti sudah tradisi emas bulu tangkis Indonesia di Olimpiade. Kemarin (2/8) semua pebulu tangkis Indonesia gagal untuk merebut tiket
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah