Tanpa Hura-hura di Pelantikan Gatot
Kamis, 14 Maret 2013 – 09:01 WIB

Tanpa Hura-hura di Pelantikan Gatot
Informasi yang didapat JPNN dari Bagian Protokoler Kemendagri, Gamawan akan disertai istrinya, Hj Vita Gamawan Fauzi, dalam kapasitasnya sebagai Ketua Umum Tim Penggerak PKK. Pasalnya, pelantikan Gatot juga akan dilanjutkan dengan pelantikan istri Gatot sebagai ketua Tim Penggerak PKK Sumut.
Rombongan Gamawan tergolong mini, yakni total hanya 14 orang, sudah termasuk dua pejabat yang datang duluan. Tercatat, hanya ada dua direktur jenderal (dirjen) yang ikut, yakni Dirjen Otda Djohermansyah dan Dirjen Kesbangpol Tanri Bali Lamo.
Dua staf ahli mendagri (sahmen) juga ikut, yakni Sahmen Bidang Pemerintahan yang juga putra Batak, Saut Situmorang, dan Sahmen Bidang Hukpol dan Hubungan Antarlembaga, Reydonnyzar Moenek. Putra asal Labuhanbatu, yang juga staf khusus mendagri, Umar Syadat Hasibuan, juga ikut dalam rombongan.
Sebelumnya, pelantikan Gatot hari ini telah dipastikan Ketua Fraksi PKS, Hidayatullah. Dia menyampaikan bahwa pada pertemuan terakhir digelar rapat pimpinan dewan dan juga pimpinan fraksi pada, Senin (11/3).
MEDAN- Pelantikan Plt Gubernur Sumut Gatot Pujo Nugroho sebagai gubernur definitif digelar hari ini. Tidak ada seremoni berlebihan, konsumsi tamu
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku