Tanpa Paul, Hornets Sukses Bekuk Celtics
Minggu, 01 Januari 2012 – 04:46 WIB

Tanpa Paul, Hornets Sukses Bekuk Celtics
NEW ORLEANS - Penggemar Boston Celtics begitu bergairah ketika awal musim 2007-2008 tim memiliki Big Three. Kevin Garnett dan Ray Allen membantu Paul Pierce untuk mengembalikan kejayaan tim. Hasilnya langsung tokcer, musim itu Celtics juara setelah menanti sejak 1986. Dalam tim, Big Three masih bercokol. Memang Pierce masih belum bisa main karena masih berkutat dengan cedera tumit kanannya. Namun, Garnett, Allen yang didukung oleh Rajon Rondo sebenarnya masih memiliki kemampuan untuk mengeluarkan timnya dari keterpurukan.
Setelah juara , Celtics selalu masuk bursa juara. Namun, dalam tiga tahun berikutnya prestasi masuk final NBA 2010 jadi yang terbaik. Tahun lalu, mereka cuma meraih semifinal wilayah setelah kalah di semifinal wilayah timur melawan Orlando Magic.
Baca Juga:
Prestasi tersebut berpotensi makin melorot musim ini. Buktinya sudah tersaji di awal. Tiga laga perdana tim yang yang sudah 17 kali juara NBA itu berakhir dengan kekalahan. Catatan memalukan bagi tim yang tak banyak mengubah susunan roster dari tahun lalu itu.
Baca Juga:
NEW ORLEANS - Penggemar Boston Celtics begitu bergairah ketika awal musim 2007-2008 tim memiliki Big Three. Kevin Garnett dan Ray Allen membantu
BERITA TERKAIT
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya