Tantang Viktor Axelsen di Final Indonesia Open 2021, Bocah Ajaib Singapura Ciut?
Minggu, 28 November 2021 – 08:20 WIB

Pebulu tangkis tunggal putra Singapura, Loh Kean Yew. Foto: (Humas PP PBSI)
Menilik head to head kedua pemain, Loh Kean Yew sudah menelan tiga kekalahan dari tiga bentrokan dengan Axelsen.
Pertemuan terakhir keduanya terjadi di ajang Denmark Open 2021 yang dimenangi Axelsen dengan skor 21-19, 21-14.
Namun, Axelsen perlu mewaspadai status under dog dari Loh Kean Yew karena itu membuat lawan tampil lebih lepas.(mcr15/jpnn)
Apakah nyali bocah ajaib Singapura, Loh Kean Yew ciut ketika jumpa Viktor Axelsen di Final Indonesia Open 2021? Simak selengkapnya di sini.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Poo Makna
- Mendagri Minta Pemkot Palembang Manjakan Masyarakat dengan Fasilitas Mirip Singapura
- Realitas Utang
- Paceklik Gelar di Awal 2025, PBSI Perketat Seleksi Pemain Pelatnas Cipayung
- Aturan Promosi & Degradasi Diubah, Deretan Pemain Ini Berpotensi Terdepak dari Pelatnas Cipayung
- BWF World Tour: Rapor Merah Bulu Tangkis Indonesia, 7 Turnamen 1 Trofi