Tantangan di Putaran II LPI Makin Berat
Jumat, 24 Juni 2011 – 08:01 WIB

Tantangan di Putaran II LPI Makin Berat
Informasi yang diperoleh dari internal PSM, ada dua alternatif yang disiapkan PSM. Pertama merekrut pelatih asing baru jika Wim tidak pulang. Kedua memaksimalkan tiga asisten pelatih PSM.
Baca Juga:
Terkait hal itu, Anno enggan berkomentar banyak. Menurutnya, manajemen belum membicarakan secara teknis soal Wim sebab hal itu tergantung konsorsium.
Asisten pelatih PSM, Liestiadi sendiri mengaku belum bisa bicara banyak soal pelatih. Namun jika pelatih kepala tidak ada, maka tugasnya bersama tim pelatih yang ada adalah mempersiapkan tim.
Jika ditunjuk sebagai pengganti Wim, Liestiadi hanya mengatakan sebaiknya fokus mempersiapkan PSM menghadapi kompetisi mendatang. "Kita liat aja, yang penting adalah seperti niat kita semua bahwa PSM harus lebih baik ke depan karena kompetisi akan semakin berat dengan bergabungnya tim-tim besar lainnya dalam LPI," katanya.
MAKASSAR -- Putaran kedua kompetisi LPI, PSM dipastikan akan menghadapi tantangan yang lebih berat. Selain lawan-lawan yang dipastikan lebih berkualitas,
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025