Tantowi Siap Saingi Fadel
Sabtu, 14 Januari 2012 – 15:07 WIB

Tantowi Siap Saingi Fadel
Setelah itu, calon dari Partai Amanatt Nasional, Wanda Hamidah memiliki tingkat popularitas sebesar 4,7 persen, Nachrowi Ramli 2,7 persen, Triwisaksana 2,3 persen, Hendardji Supandji 2,0 persen, Nono Sampono 1,7 persen. Sementara responden yang menjawab tidak tahu sebanyak 14,7 persen. "Tidak mendikotomikan bahwa calon militer akan susah menanjak. Itu hanya persepsi elit saja, tapi masyarakat tetap akan pilih yang mereka kenal," ujarnya.
Tingkat kepercayaan survei ini 95 persen dengan margin of error +/-4,38 persen. Ditambahkan Hasan Nasbi, Cyrus akan menggelar survei dua minggu sekali menjelang pelaksanaan pemilihan kepala daerah DKI Jakarta pada Juli 2012 mendatang. (ash)
MUNCULNYA nama Fadel Muhammad dalam bursa pencalonan Gubernur DKI di lingkungan parta golkar tidak membuat Tantowi Yahya patah semangat. Sebaliknya,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- BPOM-BPJPH Temukan 9 Pangan Olahan Mengandung Babi, Ade Rezki Dorong Kolaborasi Pengawasan
- Legislator Nilai Tak Lazim Penggunaan Pasal Perintangan Penyidikan Direktur JakTV
- AS Kritik QRIS-GPN, Marwan Demokrat Minta Pemerintah Berdiri Tegak pada Kedaulatan Digital
- Wajar Banyak yang Tidak Suka Monolog Gibran, Ini Analisis Efriza
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Cak Imin: Tergesa-Gesa Amat, Sih
- Kanang Tekankan Peran Vital PJT I dan II Dukung Swasembada Pangan hingga IKN