Tantri Kotak Dinilai Belum Layak Jadi Juri Indonesian Idol
Sabtu, 01 Maret 2014 – 07:13 WIB
Sementara pemilik akun Wiwikwae menyatakan, Tantri Kotak lebih konsentrasi jadi penyanyi ketimbang mencoba jadi komentar. "Tantri Kotak cocoknya jadi penyanyi. Jadi komentator belepotan dan malah bikin ilfil," ujarnya.
Pemilik akun Twitter @rikaTwahyuni membuat pernyataan lebih pedas. "Tolong @tantrikotak diganti aja min @indonesianidol msh byk juri yg pantas.. Bintang di surga ttp @R_besar (Ariel) yg punya," tegasnya. (abu/jpnn)
JAKARTA -- Babak spektakuler Show Indonesian Idol, sudah berlangsung dua pekan. Tak hanya kontestan yang mendapat sorotan tapi juga empat juri yang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 3 Berita Artis Terheboh: Puluhan Penonton DWP jadi Korban Pemerasan, Baim Wong Sampaikan Kabar Baik
- Sule Ungkap Penyebab Mahalini Sempat Dirawat di Rumah Sakit
- Begini Cara Lyodra Umumkan Pacaran dengan Randy Martin
- Momen Natal 2024, Citra Scholastika Bicara Mengenai Kekasih Hingga Rencana Nikah
- Kondisi Ayah Makin Membaik, Baim Wong: Terima Kasih Doanya
- Citra Scholastika Ungkap Kado Natal untuk Sang Ibunda