Tantri Kotak Kurangi Manggung demi Keluarga
Senin, 22 Juli 2013 – 13:35 WIB
VOKALIS grup musik Kotak, Tantri Syalindri Ichlasari alias Tantri Kotak memanfaatkan momen Ramadan kali ini bersama keluarganya. Sejumlah job off air di beberapa kota mulai dikurangi. Tantri mengaku bersyukur masih bisa membahagiakan kedua orang tuanya di bulan suci ini. “Kesuksesan yang saat ini kami raih, karena doa dan dukungan penuh dari kedua orang tua kami semua,” jelas Pelantu tembang Tendangan Langit Itu.
"Saya bekerja sampai saat ini memang untuk keluarga. Dari awal karier pun, doa support itu dari keluarga, jadi Ramadan kali ini harus lebih banyak untuk keluarga,” ujar Tantri di acara Djarum Hikmah Puasa 2013 Berbagi Momen Bersama Orangtua di Grand Indonesia, Jakarta Pusat.
Baca Juga:
Kata Tantri, bukannya menolak rezeki di bulan Ramadan, keluarga merupakan harta berharga yang dimilikinya. Bagaimana tidak, dari awal kariernya terjun ke dunia tarik suara, keluarga selalu mendukung dalam hal apapun.
Baca Juga:
VOKALIS grup musik Kotak, Tantri Syalindri Ichlasari alias Tantri Kotak memanfaatkan momen Ramadan kali ini bersama keluarganya. Sejumlah job off
BERITA TERKAIT
- Bopak Castello Kenang Momen bersama Abah Qomar
- Rhoma Irama Hingga Tipe-X Bakal Meriahkan Festival Musik Dijogetin di Meikarta
- Ini Alasan Pelawak Qomar Dimakamkan di TPU Carang Pulang
- Denny Cagur Sebut Abah Qomar Sebagai Sosok Senior yang Mengayomi
- Lakoni Adegan Emosional di Film Keajaiban Air Mata Wanita, Citra Kirana Lakukan Ini
- Bopak Ceritakan Kondisi Abah Qomar Sebelum Meninggal Dunia