Target 24 Klub di LPI
Jumat, 04 Februari 2011 – 08:15 WIB
Sementara itu, mantan Ketua Umum Persebaya Arif Afandi mengatakan bahwa semakin banyaknya kompetisi yang dihelat akan memberikan efek positif bagi sepak bola nasional. Terkait dengan LPI, dia memandang bahwa liga yang dimulai 8 Januari lalu itu bisa menjadi pembanding atas kompetisi-kompetisi di bawah PSSI. "Jadi, juga bisa menjadi materi evaluasi atas PSSI," paparnya.
Baca Juga:
Menurut Arif, yang terpenting, LPI jalan untuk semusim kompetisi terlebih dahulu. Dengan demikian, LPI, Indonesia Super League, dan Divisi Utama diharapkan bisa bersaing secara sehat. Animo masyarakatlah yang bakal menjadi juri atas persaingan tersebut. (uan/c10)
LIGA Primer Indonesia (LPI) sudah berjalan di pekan keempat dengan 19 kontestan. Pengelola liga menyatakan, enam klub sedang antre menjadi peserta
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kevin Diks Puji Suporter Timnas Indonesia: Mereka Sangat Luar Biasa
- MotoGP Barcelona: Ada Masalah, Martin Gugup, Pecco Takut
- Timnas Indonesia Kalah dari Jepang, Shin Tae Yong: Ini Bukan Waktunya untuk Menyerah
- Prediksi Ranking FIFA Timnas Indonesia Setelah Dihajar Jepang
- Hasil UEFA Nations League: Portugal & Spanyol Melaju ke Perempat Final
- Jepang Memberi Timnas Indonesia Pelajaran Bermain Sepak Bola