Target Bunuh Obama Tahun Depan
Minggu, 15 Mei 2011 – 04:11 WIB
Apalagi Jumat lalu (13/5) terjadi serangan balasan atas kematian Osama yang dilakukan Taliban Pakistan di Charsadda. Serangan itu menewaskan total hingga kemarin 89 orang. Saking kuatnya tekanan tersebut, Kepala Badan Intelijen Pakistan Letnan Jenderal Ahmad Shuja Pasha bahkan menyatakan siap mengundurkan diri.
Parlemen Pakistan juga mengancam akan memotong jalur suplai logistik pasukan NATO yang dimotori AS di Afghanistan. Padahal, selama ini Pakistan merupakan jalur utama untuk menembus negara yang tak henti dilanda perang itu. (c7/ttg)
WASHINGTON – Hasil penelusuran dokumen yang disita dari kediaman Osama bin Laden di Abbottabad pada 1 Mei lalu terus dirilis Amerika Serikat.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Presiden Timor Leste Jose Ramos Horta Ikut Nobar Laga Indonesia vs Jepang
- KBRI Dili Gelar Nobar Laga Timnas Indonesia vs Jepang
- Amerika Parkir Rudal Typhon di Filipina, Bikin China Ketar-ketir
- Kang TB Sodorkan 4 Catatan Kritis soal Joint Statement Maritime RI-Tiongkok
- Temui Para Taipan Tiongkok, Prabowo Amankan Investasi Rp 156 Triliun
- Ditunjuk Jadi Wakil Ketua Delegasi, Raja Juli Mendampingi Hashim ke Forum COP29