Target, H-4 Jembatan Comal Bisa Dilalui
Rabu, 23 Juli 2014 – 07:45 WIB

Target, H-4 Jembatan Comal Bisa Dilalui
Namun demikian, pada H-4 nanti akan kembali padat, karena kendaraan dari Jakarta akan menuju ke Jawa Tengah, sehingga akan memberikan kepadatan di jalur timur.
Baca Juga:
Berkaitan dengan hal tersebut, pihaknya telah menginstruksikan kepada kepolisian setempat untuk menempatkan personel di titik-titik yang bertugas untuk mengatur lalu lintas, sehingga kepadatan bisa diurai dan diatasi dengan baik.
Dengan begitu, masyarakat bisa lebih mudah dalam melakukan mudik ke kampung halamannnya amsing-masing.
”H-4 mudah-mudahan selesai, pastinya Kamis pagi sudah bisa digunakan, kendaraan kecil bisa menggunakan jalur Pantura, tetapi jika awal diharapkan agar lewat jalur selatan,” terangnya. (rid/gus)
COMAL – Beberapa pekan lalu, Jembatan Comal di Pemalang, Jateng, ambles. Alhasil, pemudik banyak yang mengalami kebingungan, karena mereka
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki