Target Indonesia Setelah Ditunjuk Jadi Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Wushu Junior 2022
Selasa, 13 September 2022 – 19:59 WIB
Sejauh ini, sekitar 46 negara tercatat sudah mendaftar untuk mengikuti World Junior Wushu Championship (WJWC) 2022.
Dengan masih tersisa sekitar 80 hari lagi, pihaknya Gunawan optimistis makin banyak yang ikut dengan target sebanyak 70 negara.
Kejuaraan Dunia Wushu Junior 2022 bakal mempertandingkan sejumlah nomor kategori junior putra dan putri, serta nomor sanda dan taolu, putra dan putri.(mcr16/jpnn)
Begini target Indonesia setelah ditunjuk menjadi tuan rumah Kejuaraan Dunia Wushu Junior 2022
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Ashanty Dukung Arsy Hermansyah Belajar Wushu
- Klasemen Medali Asian Games 2022: China Tancap Gas, Indonesia Peringkat ke-8
- Kontingen Indonesia Bawa Pulang 6 Emas dari Kejuaraan Wushu Junior Asia
- 24 Atlet Dipanggil untuk Ikuti TC Menjelang Kejuaraan Asia Wushu Junior 2023 Macao
- Gelar Penataran Juri Wushu Internasional, Airlangga Hartarto Dipuji Menpora Dito
- Indonesia Tuan Rumah Penataran Juri Internasional dengan Rekor Peserta Terbanyak