Target Konstruksi Jembatan Selat Sunda Tetap 2014

Target Konstruksi Jembatan Selat Sunda Tetap 2014
Target Konstruksi Jembatan Selat Sunda Tetap 2014
"Kami hanya melihat proyek ini harus segera ada kepastian karena ada kepentingan publik jangka panjang," ujar anggota Komisi V (perhubungan dan PU) itu.

   

Di bagian lain, Ketua Umum PDIP Megawati Soekarno Putri ikut angkat bicara soal pembangunan jembatan Selat Sunda. Dia mengatakan, semasa dirinya menjadi presiden, wacana pembangunan JSS ini sudah bergulir. Ketika itu, dia hanya menyarankan supaya gagasan ini kembali dipertimbangkan.

"Waktu jadi presiden, ini pernah didiskusikan. Tapi, saya tidak langsung berikan keputusan. Perlu lebih dalam diskusi yang dilakukan," kata Megawati di Jakarta, sebelumnya.

Menurut dia, pembangunan jembatan fenomenal itu tidak boleh dipaksakan. Apalagi, sampai terjadi rekayasa atas studi kelayakan dan Analisis Mengenai Dampak Lingkungan (AMDAL).

JAKARTA - Rencana pembangunan Jembatan Selat Sunda (JSS) diwarnai polemik seputar pelaksanaan uji kelayakan (feasibility study/FS). Meski begitu,

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News