Target Produksi Minyak Tak Tercapai
Jumat, 18 Maret 2011 – 01:21 WIB
Sementara sebanyak 16 KKKS berdasarkan status 28 Februari 2011, produksinya telah melebihi target APBN 2011. Lima KKKS utama adalah Mobil Cepu Ltd, Medco E&P Indonesia, ExxonMobil Oil Ind Inc, Chevron Indonesia dan Star Energy (Kakap) Ltd. Dipaparkan, realisasi produksi Mobil Cepu Ltd mencapai 21.446 bph atau 1.446 bph di atas target 20 ribu bph.
Produksi Medco E&P Indonesia mencapai 23.863 bph atau 863 bph di atas target 23 ribu bph. ExxonMobil produksinya mencapai 4.851 bph atau 851 bph di atas target 4 ribu bph, Chevron Indonesia kelebihan produksi 702 barel per hari dari target 23 ribu barel per hari serta Star Energy (Kakap) produksinya mencapai 4.121 bph atau 621 bph di atas target 3.500 bph. (lum)
JAKARTA - Sebanyak 31 kontraktor kontrak kerja sama (KKKS) per 28 Februari 2011 ternyata belum dapat mencapai target produksi minyak yang ditetapkan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Beragam Produk Properti Berkualitas Hadir di Pameran Summarecon Expo 2024
- Rembuk Tani jadi Cara Pupuk Indonesia Penuhi Kebutuhan Petani Sragen
- Harga Minyakita Tak Naik di Semua Daerah, Ah Masa?
- Dukung Industri dalam Negeri, Bea Cukai Beri Izin Fasilitas PLB ke Perusahaan Ini
- Gandeng LAPI ITB, Pertamina Patra Niaga Gerak Cepat Investigasi Kualitas Pertamax
- Mendag Klaim Harga Minyakita Bakal Turun Pekan Ini