Target Samai Poin 100 Real
Sabtu, 01 Juni 2013 – 07:02 WIB

Target Samai Poin 100 Real
Catatan pertemuan dengan Malaga pun mendukung ambisi tersebut. Dari sebelas pertemuan di Nou Camp, Barca menang sepuluh kali. Malaga hanya sempat menang sekali pada November 1999.
Baca Juga:
Sedikit ganjalan adalah belum adanya kepastian bakal diturunkannya megabintang Barca Lionel Messi. Namanya belum masuk daftar line-up Tito Vilanova.
Messi sedang dalam masa pemulihan setelah mengalami cedera hamstring. Demikian juga, Carles Puyol belum pulih dari cedera lutut.
Poin 100 itu juga ditujukan sebagai hadiah bagi Eric Abidal yang sudah mengakhiri masa kontrak enam musimnya bersama Barcelona. Manajemen klub tidak memperpanjang kontraknya.
BARCELONA - Barcelona memang sudah berhasil merebut gelar juara Primera Division Spanyol yang dikuasai Real Madrid musim lalu. Namun, masih ada "gelar"
BERITA TERKAIT
- Persib Dapat Petaka Menjelang Tandang ke Kandang Borneo FC
- Pelita Jaya Berusaha Tembus Babak Utama BCL Asia 2025
- Bukan Hanya Evandra Florasta, Nova Arianto Angkat Topi untuk Penggawa Garuda Muda
- Pesan Nova Arianto Setelah Timnas U-17 Indonesia Bikin Keok Korea
- Asa Tembus Piala Dunia Terbuka, Cek Klasemen Piala Asia U-17 Setelah Indonesia Bungkam Korea
- Kevin De Bruyne Berpisah dengan Manchester City di Akhir Musim Ini