Target, Untar jadi Perguruan Tinggi Terbaik di Asia Tenggara
Senin, 08 Oktober 2018 – 05:46 WIB

Tina Toon (kiri) menghadiri acara Dies Natalis Untar ke-59, Minggu (7/10). Foto: Mesya Mohamad/JPNN.com
“Tanpa keterlibatan dan dukungan semua pemangku kepentingan, Untar tidak mungkin meraih prestasi seperti saat ini," ujarnya.
Dia menambahkan, kegiatan ini untuk lebih mendekatkan diri dengan masyarakat sekitar yang turut mendukung dan membesarkan Untar. (esy/jpnn)
Rektor Universitas Tarumanegara mengatakan pihaknya menargetkan Untar menjadi perguruan tinggi terbaik di Asia Tenggara.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Selaraskan Kebutuhan Industri Global, Untar Hadir di Pameran IFEX 2025
- Hasil Temuan Keluarga Mahasiswi Untar yang Tewas di Kampus
- Polisi Ungkap Catatan Mandarin Milik Mahasiswi Untar
- Ini yang Dilakukan Untar Pascatewasnya Mahasiswi
- Misteri Motif Mahasiswi Untar Tewas Seusai Lompat dari Lantai 6 Kampus
- ISKA Gelar Kuliah Umum Perihal Merawat Komitmen Kebangsaan di Universitas Tarumanegara