Targetkan 1.040 Lembaga Terakreditasi Tahun Ini, Kemnaker Siapkan SDM Asesor Akreditasi
Selasa, 05 Maret 2024 – 22:57 WIB

Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah (dua dari kanan) saat membuka Rapat Koordinasi Nasional Akreditasi Lembaga Akreditasi Lembaga Pelatihan Kerja (LA-LPK) dan Komite Akreditasi Lembaga Pelatihan Kerja (KA-LPK) di Kota Bandung, Selasa (6/3). Foto: Dokumentasi Humas Kemnaker
Persyaratannya mengacu delapan standar Kerangka Mutu Pelatihan Indonesia (KMPI).
"Melalui akreditasi LPK ini, diharapkan akan tercipta link and match dengan industri yang ada di sekitar lembaga pelatihan," terangnya.
Plt Direktur Jenderal Binalavotas Kemnaker Anwar Sanusi menambahkan Rakornas Akreditasi ini bertujuan untuk menyiapkan SDM asesor akreditasi, mengevaluasi pelaksanaan akreditasi, menghimpun masukan dari komite akreditasi di setiap provinsi. (mrk/jpnn)
Kemnaker menggelar Rakornas Akreditasi LA-LPK dan KA-LPK yang salah satu tujuannya menyiapkan SDM asesor akreditasi
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- GP Ansor Luncurkan LMS Ansor University untuk Wujudkan Indonesia Emas 2045
- Mendagri Tito Yakin Indonesia Emas 2045 Bakal Tercapai: Semua Daerah Harus Bergerak
- Safari Ramadan di Jateng, Muzani: Ponpes Harus Terlibat Wujudkan Indonesia Emas 2045
- Lantik Pejabat Tinggi Madya, Menaker Yassierli Berpesan Begini
- Netty Prasetiyani DPR Ingatkan Pentingnya Ketahanan Keluarga Dalam Mencapai Indonesia Emas 2045
- Peran Generasi Muda Dalam Mewujudkan Indonesia Emas 2045