Targetkan Semakin Banyak Dosen Muda
Senin, 10 Oktober 2016 – 07:44 WIB
”Kami ingin penerim BUDI kelak dapat memperkuat jajaran dosen PT yang berkualitas dan berkontribusi menghasilkan publikasi baik nasional maupun internasional,” tegas Nasir.
Tak kalah penting, Nasir menghimbau kepada seluruh PT penyelenggara pascasarjana dapat menciptakan iklim akademik yang kondusif bagi perkembangan mahasiswa. Selain itu, juga memperhatikan interaksi antara dosen dan mahasiswa yang berkualitas.
”Keberhasilan pendidikan pascasarjana salah satunya adalah interaksi yang kondusif antara mahasiswa dan dosen,” ujarnya. (nas/dil/jpnn)
JAKARTA- Kementerian Riset, Teknologi (Ristek) dan Pendidikan Tinggi (Dikti) terus meningkatkan kompetensi dosen di Indonesia melalui beasiswa pascasarjana.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pilih Hotel sebagai Fasilitas Kampus, CEO UIPM Beri Penjelasan Begini
- Eramet & KBF Berikan Beasiswa untuk Mahasiswa Indonesia Timur, Ini Harapan Gubernur Sulut
- Sebanyak 96 Mahasiswa Presentasikan Hasil Riset di Knowledge Summit
- Dukung Gerakan Literasi Heka Leka, Anies Baswedan Bicara Potensi Anak-anak Maluku
- Research Week 2024: Apresiasi Kinerja Dosen Untar Hasilkan Karya Ilmiah Berkualitas
- Adaro Donasikan Paket Seragam Sekolah Senilai Rp 2,4 Miliar untuk Anak Kurang Mampu