Tarif Angkot Naik Duluan
Selasa, 27 Maret 2012 – 12:06 WIB

Tarif Angkot Naik Duluan
Disebutkannya lagi, jika kenaikan melebihi tarif itu maka siap-siap akan ditindak. ‘’Kita akan melakukan tindakan jika ada yang menaikkan tarif tanpa aturan itu,’’ sambungnya.
Baca Juga:
Terkait dengan rencana kenaikan tarif ini, Dinas Perhubungan Riau telah menyampaikan data angkutan ke Dirjen Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan dan selanjutnya akan disosialisasikan ke kabupaten/kota.
‘’Sebelum nya juga akan dilakukan rapat koordinasi dengan Dinas Perhubungan kabupaten/kota untuk penerapannya,’’ katanya lagi.(gus)
PEKANBARU- Belum lagi harga bahan bakar minyak (BBM) naik, tarif angkutan umum sudah dinaikkan pemerintah. Kepala Bidang Perhubungan Darat Dishub
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki