Tarif Progresif di Pelabuhan Dinilai Hanya Berdampak Sesaat
Rabu, 28 September 2016 – 09:40 WIB

Ilustrasi. Foto: JPNN
Akibatnya, timbul biaya pengangkutan ke depo, unloading dan loading di depo, biaya menginapkan barang di depo, serta ongkos angkut ke gudang konsumen.
’’Penerapan tarif progresif itu hanya berdampak sesaat. Sebab, masalah utama pada tahap pre-clearance belum dibenahi,’’ tandasnya.
Kepala Otoritas Pelabuhan Tanjung Perak Chandra Irawan menegaskan, implementasi tarif progresif diberlakukan setelah ada petunjuk dari Kementerian Perhubungan.
’’Kami belum tahu kapan diberlakukan. Tapi, kami tetap targetkan bisa turun dalam sebulan,’’ tuturnya. (res/c16/noe)
SURABAYA – Rencana Kementerian Perhubungan yang memberlakukan tarif progresif atas jasa penumpukan peti kemas di Pelabuhan Tanjung Perak mendapat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemegang Saham Pelita Air Kukuhkan Kembali Dendy Kurniawan sebagai Direktur Utama
- Bank Raya Targetkan 10 Ribu Nasabah Baru pada Pesta Rakyat Nusantara di TMII
- Kemacetan Panjang di Pelabuhan Tj Priok, Ketum INSA Bilang Begini
- Harga Pangan Hari Ini, Bawang Merah Menurun, Cabai Masih Tinggi
- Soal Penutupan Sementara Padma Hotel Bandung, Ini Penjelasan Manajemen
- Strategi Bank Raya Memperkuat Layanan Digital, Lewat Kecanggihan Fitur & Kinerja