Taslim: Intervensi Politik Bikin SBY Peragu
Rabu, 15 Desember 2010 – 22:08 WIB

Taslim: Intervensi Politik Bikin SBY Peragu
“Padahal SBY sebagai pimpinan negara bisa bersikap tegas terhadap pondasi-pondasi penegakan hukum. Namun, bila seperti ini saya pesimis penegakan hukum bisa ada perubahan,” ujar dia.
Bahkan tambah Laode, sudah bisa dipastikan pada tahun 2011 sampai 2014 nanti, penegakan hukum ini tidak akan ada perubahan. “Itu prediksi saya,” ucap bekas aktivis itu lagi.
Sedangkan Margarito Kamis mengatakan, untuk menegakan hukum diperlukan kepemimpinan yang tegas. “Dan Presiden kita tidak memiliki ketegasan ini. Padahal presiden kita punya kekuatan politik, tetapi tidak bisa digunakan. Itu hanya terbatas kata-kata. Harusnya dia langsung berbuat dengan cepat. Itu yang jadi kendala terbesar penegakkan hukum kita,” katanya.
Lebih lanjut, Margarito menyarankan agar Komisi III DPR tidak perlu menggelar rapat kerja dengan penegak hukum seperti kejakasaan dan polisi agar para penjahat sebenarnya terungkap.
JAKARTA - Anggota Komisi III DPR, HM Taslim mengatakan salah satu penyebab utama keraguan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) untuk menegakkan
BERITA TERKAIT
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah
- Tugas Kantor Komunikasi Presiden Dianggap Tumpang Tindih, Begini Reaksi Mensegneg
- Kader Gerindra di Banggai Minta Polisi Menindak Pelaku Persekusi
- Paus Fransiskus Meninggal, Prabowo: Dunia Kehilangan Sosok Panutan dalam Kemanusiaan
- Mbak Ita bersama Suami Didakwa Terima Suap Rp 9,29 Miliar dari Proyek & Insentif ASN
- Dittipidsiber Bareskrim Turun Tangan Usut Gangguan Sistem Bank DKI