Tasmania Akan Perbolehkan Dokter Umum Resepkan Ganja Sebagai Obat
Kamis, 18 Maret 2021 – 12:27 WIB

Skema Akses yang Terkontrol di Tasmania akan segera berubah.
Dia mengatakan, Pemerintah Tasmania juga perlu melihat perlindungan hukum yang lebih baik bagi orang-orang yang tidak punya pilihan selain menanam ganja obat mereka sendiri.
Komite senat yang menyelidiki hambatan akses ganja obat tahun lalu merekomendasikan amnesti untuk kepemilikan dan/atau penanaman ganja dengan tujuan pengobatan sendiri.
Mereka juga merekomendasikan peninjauan undang-undang mengemudi narkoba dan implikasinya untuk pasien dengan ganja obat dengan resep dokter yang legal.
Artikel ini diproduksi oleh Hellena Souisa dari artikel ABC News dalam Bahasa Inggris.
Ikuti perkembangan pandemi Australia dan lainnya di ABC Indonesia
Warga Tasmania akan segera bisa mendatangi dokter umum dan meminta diresepkan ganja untuk alasan medis
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gubernur Herman Deru Apresiasi Australia Perpanjang Kerja Sama Kelola IPAL di Palembang
- Dunia Hari Ini: Puluhan Tewas Setelah Kereta di Pakistan Dibajak
- Dunia Hari Ini: Kecelakaan Bus di Afrika Selatan, 12 Orang Tewas
- Kapan Australia Umumkan Skuad untuk Menghadapi Timnas Indonesia?
- Siklon Alfred 'Tak Separah yang dibayangkan', Warga Indonesia di Queensland Tetap Waspada
- Dunia Hari Ini: Mantan Presiden Filipina Rodrigo Duterte Ditangkap di Bandara