TASPEN dan Mitsubishi Berkolaborasi, Bangun Properti Kelas Dunia di Indonesia.

Dibangun di atas lahan seluas 3,3 hektar milik TASPEN, lokasi "Two Sudirman Jakarta" sangat strategis dengan akses mudah ke berbagai moda transportasi publik.
Pada Juli 2024, TASPEN menunjuk konsorsium China State Construction dan Taisei Joint Operation (CSCT-JO) sebagai kontraktor utama, dengan pembangunan yang kini mencapai penyelesaian pondasi dan pembangunan Marketing Gallery yang akan dibuka pada Oktober 2024.
Proyek ini juga mendukung konsep Green and Sustainable Building sesuai arahan Menteri BUMN Erick Thohir, yang mendorong implementasi Environmental, Social & Governance (ESG) di seluruh aspek perusahaan.
Diharapkan kolaborasi ini dapat meningkatkan kontribusi TASPEN dalam mendorong kemajuan ekonomi Indonesia. (jpnn)
PT Dana Tabungan dan Asuransi Pegawai Negeri (Persero) melalui anak usaha Taspen Properti melakuan kerja sama dengan Mitsubishi Estate Co. Ltd.
Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Dedi Sofian, JPNN.com
- Toko Bangunan Ini Hadir di Jakarta Utara, Lebih Lengkap
- Cerita Ibu Srikandi TASPEN untuk Anak Indonesia Rayakan HUT ke-62
- TASPEN Rayakan 62 Tahun Penuh Kepedulian, Beri Bantuan Kursi Roda ke Peserta Pensiun
- Soal Penutupan Sementara Padma Hotel Bandung, Ini Penjelasan Manajemen
- Perjalanan Gemilang 62 Tahun TASPEN: Ini Sederet Inovasi dan Transformasi Layanan
- Fasilitas Resmi Bodi & Cat Mitsubishi Hadir di Bekasi dan Bogor, Ada Promo Menarik