Tasya Beranjak Dewasa
Rilis Album Baru, Lepas Image Anak-Anak
Kamis, 25 Oktober 2012 – 07:07 WIB
Meski begitu, kepeduliannya terhadap lagu anak-anak tidak hilang. Soal minimnya lagu anak sekarang, dia memiliki pandangan sendiri. Permasalahan itu, kata dia, bisa terpecahkan dengan 4M, yakni man, method, money, dan media.
Dengan gamblang dia menjelaskannya. ”Man, ada tidak orang sekaliber Pak A.T. Mahmud yang senantiasa berdedikasi pada dunia anak. Method, pendistribusian lagu kan sekarang banyak berubah. Bisa lewat digital juga,” jelas dia.
Untuk money, dia mempertanyakan adakah orang yang mau menginvestasikan uangnya untuk lagu anak. Dan yang terpenting, media. Menurut Tasya, ekspose media terhadap lagu anak tidak sebanyak waktu dia kecil dulu. ”Dulu, waktu saya kecil, di televisi masih banyak acara anak. Sekarang mana" Tidak ada,” tegasnya. (jan/c13/any)
JAKARTA – Shafa Tasya Kamila atau Tasya kembali ke dunia olah vokal. Gadis 19 tahun itu membawa citra baru, yakni dirinya yang kini beranjak
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Setelah Gelar Tasyakuran, Mahalini Kini Laksanakan Umrah
- Armor Toreador Divonis 4,5 Tahun, Cut Intan Nabila Bicara Soal Sidang Cerai
- Diskusi Hari Film Nasional Bakal Bahas Tren dan Tantangan Perfilman Indonesia
- Putri Nikita Mirzani Diduga Kabur dari Rumah Aman, Diantar Razman ke Polres
- Festival Musik UGH! Digelar untuk Pertama Kali
- Lega Bisa Melihat Jenazah Ayah, Rendy Kjaernett Sampaikan Salam Perpisahan